Paket Wisata Korea Selatan 5 Hari 3 Malam
From
$15800000.00
Duration
5 days
Tour Type
Overview
Dalam paket wisata Korea 2023 selama 5 hari ini, Anda akan kami ajak untuk mengunjungi berbagai destinasi wisata menarik dengan pemandu berbahasa Indonesia.
Hari 1: Jakarta – Inchean
- Peserta berkumpul di terminal 3 bandara Soekarno Hatta Jakarta
- Penerbangan Jakarta – Incheon dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia
- Bermalam di pesawat
Hari 2: Incheon – Nami Island – Mount Seorak (L/D)
- Tiba di Incheon International Airport, Korea Selatan
- Mengunjungi Songdo Central Park dan menikmati keindahan city view
- Mengunjungi Nami Island yang merupakan tempat shooting drama Korea Winter Sonata
- Mengunjungi Mt. Seorak
- Check in hotel dan istirahat
Hari 3: Mount Seorak – Seoul (B/L)
- Sarapan di hotel
- Mengunjungi Gwongeumseong Fortress Hill
- Mengunjungi Great Bronze Buddha Statue
- Mengunjungi Sinheungsa Temple
- Sholat di Itaewon Mosque
- Melihat proses pembuatan rumput laut sekaligus mencicipi
- Mencoba menggunakan Hanbok (baju tradisional Korea)
- Mengunjungi N’Seoul Tower
- Mengunjungi Dongdaemun Fashion
- Check in hotel dan istirahat
Hari 4: Seoul City Tour (B/L)
- Breakfast at Hotel
- Mengunjungi Ginseng Museum
- Mengunjungi Health Care Shop (red pine Shop)
- Mengunjungi Cosmetic Shop
- Mengunjungi Amethyst Shop
- Mengunjungi Gyeongbok Palace
- Mengunjungi National Folkfore Museum
- Mengunjungi pusat perbelanjaan duty free shop (belanja murah bebas pajak)
- Berbelanja di Myeongdong Street
- Check in hotel dan istirahat
Hari 5: Incheon – Jakarta
- Mengunjungi local supermarket dan selanjutnya perjalanan menuju Incheon International Airport
- Penerbangan Incheon – Jakarta
- Tour selesai
Harga Paket Wisata Korea Selatan
Harga paket Rp 15.800.000,-Â Ini merupakan trip gabungan dengan jumlah peserta minimal 20 orang.
Included/Exclude
- Pick and Drop Services
- 1 Meal Per Day
- Cruise Dinner & Music Event
- Visit 7 Best Places in the City With Group
- Tiket pesawat pp
- Hotel bintang 3
- Transportasi selama tour
- Tiket masuk obyek wisata
- Makan sesuai program
- Air minum satu botol per orang per hari
- Guide bahasa Indonesia
- Visa Korea Selatan
- Tip guide dan driver
Tour Plan
Related Tours
Review Scores
No reviews yet
5.00
Average Rating
Booking Tour
Tour Information
Max Guests
50
Min Age
12+