Paket Wisata Korea Selatan 5 Hari 3 Malam
Overview
Dalam paket wisata Korea 2023 selama 5 hari ini, Anda akan kami ajak untuk mengunjungi berbagai destinasi wisata menarik dengan pemandu berbahasa Indonesia.
Hari 1: Jakarta – Inchean
- Peserta berkumpul di terminal 3 bandara Soekarno Hatta Jakarta
- Penerbangan Jakarta – Incheon dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia
- Bermalam di pesawat
Hari 2: Incheon – Nami Island – Mount Seorak (L/D)
- Tiba di Incheon International Airport, Korea Selatan
- Mengunjungi Songdo Central Park dan menikmati keindahan city view
- Mengunjungi Nami Island yang merupakan tempat shooting drama Korea Winter Sonata
- Mengunjungi Mt. Seorak
- Check in hotel dan istirahat
Hari 3: Mount Seorak – Seoul (B/L)
- Sarapan di hotel
- Mengunjungi Gwongeumseong Fortress Hill
- Mengunjungi Great Bronze Buddha Statue
- Mengunjungi Sinheungsa Temple
- Sholat di Itaewon Mosque
- Melihat proses pembuatan rumput laut sekaligus mencicipi
- Mencoba menggunakan Hanbok (baju tradisional Korea)
- Mengunjungi N’Seoul Tower
- Mengunjungi Dongdaemun Fashion
- Check in hotel dan istirahat
Hari 4: Seoul City Tour (B/L)
- Breakfast at Hotel
- Mengunjungi Ginseng Museum
- Mengunjungi Health Care Shop (red pine Shop)
- Mengunjungi Cosmetic Shop
- Mengunjungi Amethyst Shop
- Mengunjungi Gyeongbok Palace
- Mengunjungi National Folkfore Museum
- Mengunjungi pusat perbelanjaan duty free shop (belanja murah bebas pajak)
- Berbelanja di Myeongdong Street
- Check in hotel dan istirahat
Hari 5: Incheon – Jakarta
- Mengunjungi local supermarket dan selanjutnya perjalanan menuju Incheon International Airport
- Penerbangan Incheon – Jakarta
- Tour selesai
Harga Paket Wisata Korea Selatan
Harga paket Rp 15.800.000,-Â Ini merupakan trip gabungan dengan jumlah peserta minimal 20 orang.
Included/Exclude
- Pick and Drop Services
- 1 Meal Per Day
- Cruise Dinner & Music Event
- Visit 7 Best Places in the City With Group
- Tiket pesawat pp
- Hotel bintang 3
- Transportasi selama tour
- Tiket masuk obyek wisata
- Makan sesuai program
- Air minum satu botol per orang per hari
- Guide bahasa Indonesia
- Visa Korea Selatan
- Tip guide dan driver
Tour Amenities
Accepts Credit Cards
Car Parking
Laundry service
Outdoor Seating
Reservations
Restaurant
Smoking Allowed
Wireless Internet
Tour Plan
Related Tours
Review Scores
No reviews yet
5.00
Average Rating